Aku Bangga Menjadi Anak Indonesia

sd_Kristen_IPEKA_Balikpapan-acara_sumpah_pemuda_foto anak-anakLantunan lagu aku bangga menjadi anak Indonesia bergemuruh dengan semangat, ketika dinyanyikan oleh seluruh siswa kelas 4 SDK IPEKA Balikpapan, yang berjumlah 74 siswa. Dengan anggun dan bangga mereka menggunkan pakaian adat sesuai dengan kelompok masing-masing.

 

Selain menggunakan pakaian adat, siswa-siswi juga menampilkan tarian, nyanyian, serta memamerkan makanan khas dari masing-masing sukunya. Siswa-siswi terlihat sangat antusias saat ditanya mengenai latar belakang tradisi dari suku yang mereka pelajari.

Begitulah gambaran acara Pameran budaya kelas 4 SDK IPEKA Balikpapan, yang diperagakan secara apik oleh siswa-siswi, sesuai dengan materi yang sedang mereka pelajari dalam pelajaran IPS.

sd_Kristen_IPEKA_Balikpapan-acara_sumpah_pemuda_foto anak-anakTernyata walaupun masih anak-anak, siswa-siswi dapat mengerti mengena keanekaragaman budaya yang ada disekitar mereka. Mereka belajar bahwa keanekaragaman harus dihormati, dan merupakan pemersatu Indonesia, bukan perpecahan.

 

Sungguh Pameran Budaya dapat dilakukan dengan luar biasa pada hari Jumat, 20 November 2015 di aula sekolah. Kiranya acara ini dapat menjadi tongak pemersatu bagi anak-anak Indonesia dari suku apapun, bersama membangun bangsa, dan bersyukur kepada Tuhan atas bumi Indonesia yang telah dianugerahkan-Nya.

Other News

Selamat kepada 35 Murid IPEKA yang Lulus SNBP 2024!

View this post on Instagram A post shared by Sekolah Kristen IPEKA (@sekolahkristenipeka)

Kunjungan Re-Akreditasi ACSI-WASC ke IPEKA INTEGRATED Christian School

Dalam upaya berkelanjutan untuk mempertahankan standar pendidikan yang tinggi, IPEKA Integrated Christian School (IICS) baru-baru…

Menerapkan Strategi Good Cop-Bad Cop dalam Parenting

Dalam perjalanan membesarkan anak, orang tua sering kali mencari strategi yang efektif untuk mendidik dan…

Kunci Sukses Membangun Generasi Unggul bersama IPEKA

Dalam perjalanan mendidik anak menjadi individu yang sukses, percaya diri, dan penuh empati, seringkali kita…